
Memberikan perlindungan menyeluruh untuk Manfaat Penyakit Kritis yaitu Penyakit Kritis tahap Awal, Intermediate dan Akhir hingga 160% Uang Pertanggungan sesuai dengan pilihan Plan (Emerald, Ruby dan Diamond) yang tersedia serta Manfaat Tambahan Penyakit Kritis yang berlaku untuk semua pilihan Plan.
Manfaat Perlindungan

Memberikan manfaat Penyakit Kritis hingga 160% Uang Pertanggungan

Memberikan perlindungan terlengkap untuk Penyakit Kritis tahap Awal, Intermediate, dan Akhir meliputi 164 kondisi Penyakit Kritis.

Memberikan Manfaat Tambahan untuk Komplikasi Diabetes, Kondisi Kritis Katastropik dan Angioplasty atau Partial Heart Attack.

Terjangkau dengan beberapa pilihan plan yang tersedia
Syarat dan Ketentuan

PILIHAN PERLINDUNGAN

USIA MASUK
31 hari – 70 tahun

MASA PERTANGGUNGAN
Sampai dengan usia 85 tahun

CARA BAYAR
Mengikuti Produk Asuransi Dasar

JALUR DISTRIBUSI
Agency
Lihat Ringkasan Produk
Kami Dapat Membantu Menemukan Solusi Terbaik Untuk Anda.
Untuk mendapatkan informasi yang lebih lengkap tentang produk dan layanan AXA, isi formulir berikut dan kami akan menghubungi Anda